Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rekap Hasil Liga Italia dan Klasemen 15 Maret: Inter dan Juve Menang, Milan Keok

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Pemain Juventus Cristiano Ronaldo. REUTERS/Massimo Pinca
Iklan

TEMPO.CO, JakartaLiga Italia pekan ke-27 pada Ahad malam hingga Senin dinihari, 15 Maret 2021, menampilkan hasil: AC Milan vs Napoli 0-1, Torino vs Inter Milan 1-2, Cagliari vs Juventus 1-3, dan Parma vs AS Roma 2-0.

Inilah hasil selengkapnya:

AC Milan vs Napoli 0-1

AC Milan terkapar dan takluk 0-1 saat menghadapi Napoli di San Siro pada laga pekan ke-27 Liga Italia di San Siro. Kemenangan Il Partenopei dipastikan oleh gol Matteo Politano.

Gol yang jadi pembeda itu tercipta pada menir ke-49. Umpan terobosan Piotr Zielinski berhasil mendarat di kaki Matteo Politano yang kemudian melepas sepakan terukur ke ke pojok kanan gawang Gianluigi Donnarumma.

Pertandingan berlangsung seru diwarnai silih berganti serangan. Milan unggul tipis dalam penguasaan bola, mencapai 55 persen. Mereka melepas 13 tembakan dengan 5 di antaranya tepat sasaran. Napoli juga membuat 15 percobaan yang empat di antaranya terarah ke gawang lawan.

Kekalahan ini membuat Milan hanya menang dua kali dalam lima laga terakhirnya. Mereka gagal menjaga jaraknya dengan Inter Milan di puncak klasemen. Il Diavolo berada di peringkat kedua dengan 56 angka tertinggal sembilan poin dari Nerazzurri.

Baca Juga: Rekap Hasil Liga Inggris dan Klasemen: MU, Arsenal, Leicester Menang

Susunan Pemain

Milan: Gianluigi Donnarumma; Diogo Dalot, Matteo Gabbia, Fikayo Tomori, Theo Hernandez; Sandro Tonali, Franck Kessie (Soualiho Meite 67'); Samu Castillejo (Alexis Saelemaekers 60'), Hakan Calhanoglu (Brahim Diaz 60'), Rade Krunic (Ante Rebic 60'); Rafael Leao (Jens Petter Hauge 79').

Napoli: David Ospina; Giovanni Di Lorenzo, Nikola Maksimovic, Kalidou Koulibaly, Elseid Hysaj; Fabiam Ruiz, Diego Demme (Tiemoue Bakayoko 80'); Matteo Politano (Mario Rui 80'), Piotr Zielinski (Eljif Elmas 75'), Dries Mertens (Victor Osimhen 59'); Lorenzo Insigne.

Selanjutnya: Inter Milan Kalahkan Torino

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Begini Komentar Xabi Alonso setelah Bayer Leverkusen Lolos ke Final Liga Europa dan Torehkan Rekor Tak Terkalahkan

5 jam lalu

Pelatih Bayer Leverkusen Xabi Alonso. REUTERS/Benjamin Westhoff
Begini Komentar Xabi Alonso setelah Bayer Leverkusen Lolos ke Final Liga Europa dan Torehkan Rekor Tak Terkalahkan

Bayer Leverkusen lolos ke final Liga Europa 2023/2024 setelah bermain imbang 2-2 saat menjamu AS Roma. Simak komentar Xabi Alonso.


Hasil Liga Europa: Atalanta dan Bayer Leverkusen Lolos ke Babak Final

6 jam lalu

Pemain Atalanta melakukan selebrasi. Action Images via Reuters/Lee Smith
Hasil Liga Europa: Atalanta dan Bayer Leverkusen Lolos ke Babak Final

Atalanta dan Bayer Leverkusen lolos dan akan berhadapan di final Liga Europa 2023-2024.


Prediksi Bayer Leverkusen vs AS Roma di Leg Kedua Semifinal Liga Europa Kamis Malam Ini

18 jam lalu

Bayer Leverkusen. REUTERS/Thilo Schmuelgen
Prediksi Bayer Leverkusen vs AS Roma di Leg Kedua Semifinal Liga Europa Kamis Malam Ini

Simak kabar terbaru kedua tim, perkiraan susunan pemain dan prediksi pertandingan Bayer Leverkusen vs AS Roma di leg kedua semifinal Liga Europa.


Atalanta Ingin Melepas Teun Koopmeiners, Mengenali Profil Pemain Gelandang Ini

22 jam lalu

Pesepak bola Atalanta Teun Koopmeiners. FOTO/Instagram
Atalanta Ingin Melepas Teun Koopmeiners, Mengenali Profil Pemain Gelandang Ini

Klub sepak bola Italia Serie A Atalanta dikabarkan akan menjual pemain gelandang Teun Koopmeiners pada bursa transfer musim panas. Siapa dia?


Fiorentina Lolos ke Final Liga Conference setelah Singkirkan Club Brugge

1 hari lalu

Fiorentina. REUTERS/Jennifer Lorenzini
Fiorentina Lolos ke Final Liga Conference setelah Singkirkan Club Brugge

Fiorentina lolos ke babak final Liga Conference Eropa 2023/24 setelah menyingkirkan wakil Belgia, Club Brugge.


Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

3 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen Granit Xhaka melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Werder Bremen dalam pertandingan Liga Jerman di BayArena, Leverkusen, 14 April 2024. Leverkusen sukses melumat Werder Bremen dalam laga lanjutan pekan ke-29 Bundesliga 2023/24 dengan Florian Writz tampil gemilang dengan mencatat hattrick. REUTERS/Kai Pfaffenbach
Bayer Leverkusen Berpeluang Pecahkan Rekor Tak Terkalahkan Benfica Saat Jamu AS Roma di Liga Europa

Bayer Leverkusen akan menjamu AS Roma dengan keunggulan agregat 2-0 pada laga leg kedua semifinal Liga Europa pada Kamis waktu setempat, 9 Mei 2024.


Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

4 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Tampil saat Venezia Menang dan Dekati Tiket Promosi ke Serie A Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes kembali tampil saaat timnya, Venezia, mengalahkan Feralpi Salo 2-1 pada pekan ke-37 Serie B Liga Italia.


PSV Eindhoven Juarai Liga Belanda setelah Kalahkan Rotterdam 4-2

4 hari lalu

PSV Eindhoven. REUTERS/Yves Herman
PSV Eindhoven Juarai Liga Belanda setelah Kalahkan Rotterdam 4-2

PSV Eindhoven menjuarai Liga Belanda setelah mengalahkan Sparta Rotterdam dengan skor 4-2.


Rekap Hasil Liga Europa Leg Pertama Semifinal: AS Roma vs Bayer Leverkusen 0-2, Marseille vs Atalanta 1-1

7 hari lalu

Pemain Bayer Leverkusen berselebrasi. REUTERS/Angelika Warmuth
Rekap Hasil Liga Europa Leg Pertama Semifinal: AS Roma vs Bayer Leverkusen 0-2, Marseille vs Atalanta 1-1

Bayer Leverkusen mengalahkan AS Roma dengan skor 2-0 dalam pertandingan leg pertama semifinal Liga Europa. Marseille vs Atalanta Imbang.


Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

8 hari lalu

Jay Idzes. (Instagram/@jayidzes)
Pemain Timnas Indonesia Jay Idzes Borong 2 Gol, Venezia kalah 2-3 dari Catanzaro di Serie B Liga Italia

Pemain timnas Indonesia Jay Idzes mencetak dua gol saat timnya, Venezia, kalah 2-3 dari Catanzaro dalam pertandingan Serie B Liga Italia.